Partisipasi Politik Warga Kampung Mawokauw Jaya Distrik Wania Kabupaten Mimika Pada Pemilu Tahun 2019
DOI:
https://doi.org/10.55334/sostek.v2i1.57Keywords:
Partisipasi Politik, Pemilu, Kampung Mawokauw Jaya, Kabupaten MimikaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kuat atau lemahnya partisipasi politik warga kampung Mawokauw Jaya Distrik Wania Kabupaten Mimika pada pelaksanaan Pemilu 2019. Melalui metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif menggunakan teknik kuesioner dan wawancara mendalam diperoleh hasil bahwa warga kampung Mawokauw Jaya telah memiliki partisipasi politik namun dalam tingkatan paling rendah yakni pemberian suara (voting) pada saat Pemilu dilaksanakan. Di samping itu, masih ada sebagian kecil masyarakat yang tidak menggunakan hak suaranya karena didasarkan pada tiga faktor penting yakni jarak TPS yang jauh dari tempat domisili, warga yang tidak datang ke TPS karena namanya tidak terdaftar, dan warga tidak menerima undangan. Alasan mendasar dari fakta tersebut karena KPU sebagai penyelenggara Pemilu sangat minim dan belum dilakukan secara menyeluruh hingga ke tingkat RT terkait sosialisasi tentang pelaksanaan Pemilu atau Pilkada.
References
Artini, Ni Ketut. 2020. “Partisipasi Politik Masyarakat dalam Pemilihan Umum Legislatif di Kota Denpasar”, Jurnal Ilmiah Dinamika Sosial, Vol. 4 No. 2, 329-348.
Bizri, A. Zaini. 2013. “Partisipasi Politik dalam Keterbukaan Informasi Publik”, Politika: Jurnal Ilmu Politik, Vol. 3 No. 1, 47-55.
Budiarjo, Miriam. 1998. Demokrasi di Indonesia: Demokrasi Parlementer dan Demokrasi Pancasila. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Budiarjo, Miriam. 2008. Dasar-Dasar Ilmu Politik, Edisi Keempat. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Fatwa, Ayuni Nur. 2016. “Pengaruh Kesadaran Politik Terhadap Partisipasi Politik Masyarakat dalam Pemilihan Bupati Tahun 2013 di Desa Sesulu Kabupaten Panajam Paser Utara”, Jurnal Ilmu Pemerintahan, Vol. 4 No. 4, 1615-1626.
Hafidz, Masykurudin, ed. 2019. Serial Evaluasi Penyelenggaraan Pemilu Serentak 2019: Perihal Partisipasi Masyarakat. Jakarta: Bawaslu RI.
Halim, Rahmawati dan Lalongan, Muhlin. 2016. Partisipasi Politik Masyarakat: Teori dan Praktik. Makassar: Sah Media.
Jangkup, Soter, Rondonuwu, Arpi R., dan Lengkong, Johny. 2019. “Perilaku Pemilih dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2018 (Studi Distrik Tembagapura Kabupaten Mimika Papua)”,Jurnal Politico, Vol. 8 No. 1.
Mayang, Indriany Risna Biru. 2020. “Partisipasi Masyarakat Dalam Pemilu 2019 di Kabupaten Kutai Kartanegara”, Jurnal Ilmu Pemerintahan, Vol. 8 No. 2, 545-558.
Sastrawati, Nila. 2019. “Partisipasi Politik dalam Konsepsi Teori Pilihan Rasional James S Coleman”, Jurnal Al-Risalah, Vol. 19 No. 2, 187-197.
Setia Putra, Imam Radianto Anwar, Kasimat, William Socrates, dan Purwadi. 2020. “Political Participation of Communities in the 2018 Papua Gubernatorial Election Agenda”,Jurnal Bina Praja, Vol.12 No. 2, 113-123.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Sosial dan Teknologi Terapan AMATA

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.