Call for Paper
Tim Redaksi mengundang para mahasiswa, dosen, peneliti dan pemikir untuk mengirimkan naskah hasil penelitiannya di bidang Teknik Sipil, Teknik Mesin, Teknik Listrik/Elektro, dan Teknik Pertambangan pada Vol. 2 No. 1 Tahun 2021 Jurnal Teknik Amata Politeknik Amamapare Timika yang akan dipublish Bulan Juni 2021.
Naskah di submit paling lambat tanggal 10 Mei 2021 sesuai template Jurnal Teknik Amata.
Submit naskah/artikel dilakukan secara online, sehingga penulis perlu melakukan registrasi dan login di e-jurnal di Jurnal Teknik AMATA.
Selanjutnya, untuk informasi/pemberitahuan revisi, diterima atau ditolaknya Naskah/Artikel dikirim melalui e-jurnal di Jurnal Teknik AMATA dan atau email, serta hasil koreksi/perbaikan naskah dari redaksi dan Reviewer harus dimasukan kembali melalui e-jurnal di Jurnal Teknik AMATA.
Read more about Call for Paper